oleh: Moh Nurrohman
Email: masnur_indah@yahoo.co.id
Facebook: Mas Nur Rohman
Judul di atas sengaja penulis angkat terkait fenomena yang melanda sebagian santri pondok pesantren dewasa ini. Santri, seiring dengan terbukanya kran demokrasi pasca reformasi, kini mulai banyak yang tergiring oleh opini melalui informasi-informasi dari buku-buku, majalah-majalah dan koran, yang memuat ideology-ideologi masif. Sebagian santri mempercayai informasi sebagai kebenaran, akibatnya, mereka menjadikan informasi terebut sebuah pembenaran terhadap sesuatu, seakan-akan mereka lupa bahwa informasi adalah sebatas kabar (khabr), yang belum dapat dipastikan kebenaran atau kebohongan. Informasi yang ada dalam buku atau majalah tidak lain hidangan yang diperuntukan kepada membaca, dan selebihnya pembaca tersebut meneliti keakuratannya..
Email: masnur_indah@yahoo.co.id
Facebook: Mas Nur Rohman
